Cara Mendaftar dan Membuat Akun di Trafficmonsoon

Trafficmonsoon merupakan salah satu bisnis online gratis ptc terbaik dan terpercaya yang sangat populer di internet sekarang ini. Dari hasil survey, bisnis ini terbilang sangat populer di Indonesia, bahkan Indonesia berada pada urutan nomor 2 peminatnya. Bagi member yang sudah bergabung bisa melihatnya pada bagian "TM World Wide" dan anda akan melihat daftar Top Country-nya (per September 2015). Artinya, bisnis ptc trafficmonsson memang diminati banyak orang Indonesia.

Namun demikian, tidak sedikit dari pencinta bisnis ptc yang belum berhasil membuat akun atau mendaftar di trafficmonsoon. So, untuk membantu anda yang ingin menghasilkan dollar gratis trafficmonsoon, pada postingan ini Kerja Online akan membahas cara membuat akun di trafficmonsoon secara sukses. Perhatikan langkah dibawah ini.

cara membuat akun di trafficmonsoon, cara mendaftar di trafficmonsoon, dollar gratis trafficmonsoon

Langkah Membuat Akun di Trafficmonsoon

  1. Langka pertama, anda harus memiliki sebuah email. Anda boleh menggunakan email pribadi, atau email khusus untuk bisnis. Anda akan mendapatkan semua notifikasi atau pemberitahuan melalui email yang anda gunakan saat mendaftar. (Gunakan gmail, atau yahoo mail seperti yang direkomendasi)
  2. Selanjutnya, anda harus memiliki rekening online seperti PayPal, Payza, atau SolidTrust. Sebab, saat mendaftar, anda nantinya akan diminta email salah satu rekening online ini. Anda bisa mendaftar atau membuat akun salah satunya terlebih dahulu. Don't worry! Buat rekening online seperti PayPal, Payza dan SolidTrust gratis kok, jadi buat dulu rekening onlinenya.
  3. Jika anda sudah punya salah satu rekening online ini, selanjutnya silahkan kunjungi Trafficmonsoon dan klik pada bagian Sigup atau Create Account.
  4. Selanjutnya, isikan form pendaftaran atau form untuk membuat akun di trafficmonsoon seperti; Personal Information, Contact Information, Account Information, Payment Information. Langkah pengisian data ini tentunya sangat mudah, Anda bisa mempelajari tulisan cara menghasilkan dollar gratis trafficmonsoon sebelumnya. Jika masih punya kendala, anda bisa mengubungi kami melalui funpage facebook Kerja Online.
  5. Jika sudah selesai pengisian form pembuatan akun, jangan lupa centang kontak di kiri tulisan "I understand and fully agree to TrafficMonsoon Terms and Conditions Including that any purchase of service is non-refundable." Dengan mencentang box ini, artinya anda setuju dengan ketentuan yang berlaku pada trafficmonsoon.

    Pada bagian Account Information, Anda dimintak untuk mengisikan "Setup a Withdraw Code" dan mengetik ulang pada kotak bagian kanan. Anda dapat melihatnya pada email verivikasi nantinya. Pastikan Withdraw Code menjadi rahasia anda, karena anda akan diminta untuk memasukkan Withdraw Code atau pin saat ingin melakukan penarikan dollar ke PayPal, Payza atau SolidTrust.
  6. Selanjutnya masukkan Captcha pada kota yang bertuliskan "Are you a robot?". Jika sudah lengkap, klik Proceed.
  7. Setelah pendaftaran atau pembuatan akun trafficmonsoon selesai, jangan lupa periksa email yang anda gunakan saat mendaftar tadi. Lalu klik link aktifasi seperti pada gambar dibawah.

    cara Verifikasi Emain Membuat Akun Trafficmonsoon, mendaftar trafficmonsoon
    PENTING!!!
    Lakukan langkah ini (Verifikasi Email) agar anda bisa langsung bermain ptc dan menghasilkan dollar. Jika anda tidak melakukan verifikasi setelah 24 jam. Maka akun anda akan diremove atau dihapus trafficmonsoon. Otomatis anda harus membuat akun lagi dari awal.

Bagaimana Menghasilkan Dollar Gratis Trafficmonsoon

Bagi anda yang sudah membuat akun atau sudah memiliki akun di trafficmonsoon, maka anda bisa segera mengumpulkan dollar gratis traficmonsoon seperti cara pada postingan terdahulu. Untuk memudahkan anda, silahkan lihat video cara menghasilkan dollar trafficmonsoon berikut ini.


So, what you waiting for!!!! segera join trafficmonsoon dan hasilkan dollar gratisnya. Klik banner dibawah.

Share Up To 110 % - 10% Affiliate Program

Sampai nanti pada informasi terbaru lainnya tentang trafficmonsoon pada postingan berikutnya. Pastikan anda melihat update Kerja Online melalui facebook dengan melike fanpage facebook Kerja Online.

Semoga informasi cara mendaftar dan membuat akun di Trafficmonsoon ini menjadi tambahan informasi khususnya untuk anda yang ingin menghasilkan dollar gratis dari bisnis ptc online. Selamat mencoba.

0 Response to "Cara Mendaftar dan Membuat Akun di Trafficmonsoon"

Posting Komentar